Video: Restoran di Bandung ini Bawa Rasa Barbeque Otentik dari Jepang
Konsep buffet dan stylish interior decor yang menjadi ciri khas di restoran Shaburi & Kintan Buffet di Jepang maupun dunia hadir di Paris van Java
Penulis: Putri Puspita Nilawati | Editor: Yudha Maulana
Laporan Wartawan Tribun Jabar Putri Puspita
TRIBUNJABAR.CO.ID, BANDUNG - Boga Group kembali hadir membawa kabar baik untuk Anda para pecinta kuliner.
Boga Group menghadirkan Shaburi & Kintan Buffet yang baru saja dibuka, Rabu (20/12/2017), di Paris Van Java Mall, lantai GF- RL A21.
Shaburi Kintan dibuka oleh CEO yang berasal dari Jepang yaitu Shin Matsufuji.
Baca: Harganya Ramah di Kantong, Festival Kuliner Leisure Food Part 2 Ramai Dikunjungi
Saat ini, restoran Kintan Buffet berjumlah 19, yang tersebar di Jepang sebanyak 10 dan sembilan lainnya di luar Jepang.
Restoran Shaburi & Kintan Buffet membawa cita rasa barbeque Jepang yang otentik.
Persib Bandung Akan Datangkan Pemain Asing Baru Hingga 'Sinyal' Bergabungnya Osvaldo Haay https://t.co/305CJ5LE04 via @tribunjabar
— Tribun Jabar (@tribunjabar) December 21, 2017
Konsep buffet dan stylish interior decor yang menjadi ciri khas di restoran Shaburi & Kintan Buffet di Jepang maupun dunia hadir di Paris van Java