Korban Banjir Mengeluh Demam dan Batuk
Puluhan warga berbagai usia sebagian mengeluh pegal dan demam serta batuk mengantre obat yang diberikan perawat Cece K
Penulis: Tiah SM | Editor: Ferri Amiril Mukminin
BANDUNG, TRIBUNJABAR.CO.ID -- Tim medis Puskesmas Pagarsih Bandung gelar pemeriksaan gratis korban banjir RT 01 dan RT 02 Kelurahan Cibadak, Kecamatan Astanaanyar, Sabtu (11/3/2017).
Pemeriksaan digagas Camat Astanaanyar Syukur Sabar menerjuna empar paramedis dipimpin dr Senny Dewi Hidayani menyiapkan berbagai obat mulai dari obat batuk, gatal, diare, darah, pegel linu, antibiotik.
Puluhan warga berbagai usia sebagian mengeluh pegal dan demam serta batuk mengantre obat yang diberikan perawat Cece K .
Uniknya pengobatan gratis diselenggarakan di rumah Asep Hidayat warga RT03 RW 07.(tsm)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jabar/foto/bank/originals/korban-banjir_20170311_104315.jpg)