F1 GP Tiongkok 2016
[VIDEO]: Kehilangan Kontrol, Rekan Rio Haryanto Tergelincir di Sesi Kualifikasi GP Tiongkok
Padahal sesi kualifikasi tersebut baru saja dimulai kurang dari lima menit.
SHANGHAI, TRIBUNJABAR.CO.ID - Pebalap Manor Racing Pascal Wehrlein tak dapat melanjutkan sesi kualifikasi Grand Prix (GP) Tiongkok.
Rekan satu tim Rio Haryanto itu tampak tergelincir saat melewati genangan air di lintasan.
Namun melalui akun Twitter mereka, @Manorracing, menjelaskan bahwa Wehrlein kehilangan kontrol pada mobilnya lantaran lintasan tak rata.
El toque de @PWehrlein en plena recta #ChineseGP #F1. Sesión detenida cuando faltaban 14 minutos pic.twitter.com/Vew1PFziQq
— Gaby Manzo (@GabyManzoJ) April 16, 2016
Padahal sesi kualifikasi tersebut baru saja dimulai kurang dari lima menit.
Seteleah peristiwa tersebut sesi kualifikasi sempat dihentikan sementara oleh panitia.
Namun saat ini sudah dilanjutkan kembali. (*)
VIDEO | De schuiver van Pascal Wehrlein #RTLGP #F1 #ChineseGP pic.twitter.com/eGawbcKmzD
— RTLGP (@RTLGP) April 16, 2016
![[VIDEO]: Kehilangan Kontrol, Rekan Rio Haryanto Tergelincir di Sesi Kualifikasi GP Tiongkok](https://asset.tribunnews.com/xlg3D66gkTt4aNvM0Mey0gcDPzk=/1200x800/filters:upscale():quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jabar/foto/bank/originals/pascal-wehrlein_20160416_151543.jpg)