Konferensi Asia Afrika
BERITA FOTO: Ada Penari Merak di Dinding Gedung Merdeka
Ribuan mata menyaksikan video mapping yang memanfaatkan Gedung Merdeka
Penulis: Zelphi | Editor: Dedy Herdiana
Tribun Jabar/Zelphi
Video Mapping - Ribuan mata menyaksikan video mapping yang memanfaatkan Gedung Merdeka, Jalan Asia Afrika, Kota Bandung sebagai layar proyeksi film dokumenter Konferensi Asia Afrika, Sabtu (25/4).
TRIBUNJABAR.CO.ID - Ribuan mata menyaksikan video mapping yang memanfaatkan Gedung Merdeka, Jalan Asia Afrika, Kota Bandung sebagai layar proyeksi film dokumenter Konferensi Asia Afrika, Sabtu (25/4). Pada salah gambar yang ditunjukkan pada video itu tampak soerang penari merak menghiasi dinding Gedung Merdeka. (*)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jabar/foto/bank/originals/suasana-video-maping-gd-merdeka_20150425_231525.jpg)