Liga Primer Inggris

Samir Nasri Cetak Gol

Dengan tambahan tiga poin, Manchester City mengusai puncak klasemen dengan 89 poin hasil dari 38 kali bertanding.

Penulis: Deni Ahmad Fajar | Editor: Deni Ahmad Fajar

MANCHESTER, TRIBUN - Samir Nasri mencetak gol ge gawang West Ham United pada menit ke-39 pertandingan pamungkas Liga Inggris, Minggu (11/5). Gol Nasri tersebut memastikan The Citizens meraih gelar juara Liga Inggris, apalagi Liverpool untuk sementara kalah 0-1 oleh Newcastle United.

Dengan tambahan tiga poin, Manchester City mengusai puncak klasemen dengan 89 poin hasil dari 38 kali bertanding. (daf/bbc)

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved