Persib vs Semen Padang

Hariono Dapat Kartu Kuning

Hingga babak pertama berakhir, Persib masih kalah 0-1.

Penulis: Deni Ahmad Fajar | Editor: Deni Ahmad Fajar

SOREANG, TRIBUN - Mendekati akhir pertandingan babak pertama, tempo dan atmosfer pertandingan makin panas. Pelanggaran kertas dilakukan beberapa pemain, termasuk Ferdinand Sinaga dan Hariono. Ferdinand terbukti menanduk pemain Semen Padang setelah sebelumnya berbenturan dengan pemain tim tamu berjuluk Kerbau Sirah tersebut.

Hariono bahkan mendapat kartu kuni akibat menjegal Esteban Viscara. Hingga babak pertama berakhir, Persib masih kalah 0-1. (daf)

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved