Siapkan Payung atau Jas Hujan, Siang Ini Purwakarta Berpeluang Hujan
Prakiraan cuaca di Purwakarta menurut Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG), pada Kamis (7/12/2018) diprediksi akan hujan.

Laporan Wartawan Tribun Jabar, Haryanto
TRIBUNJABAR.ID, PURWAKARTA - Prakiraan cuaca di Purwakarta menurut Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG), pada Kamis (7/12/2018) diprediksi akan hujan.
Oleh karena itu, siapkan jas hujan maupun payung jika akan beraktivitas di luar rumah sepanjang hari.
Suhu udara di hari ini berkisar antara 22 derajat celsius hingga 30 derajat celsius.
Di pagi hari, kabupaten terkecil kedua di Jawa Barat ini diprediksi telah berawan.
Udara di awal hari ini akan terasa bersuhu 24 derajat celsius.
Kelembapan udara 75 persen, serta angin yang berembus ke timur akan berkecepatan empat kilometer per jam.
Pada siang hari, Purwakarta diprakirakan mulai turun hujan.
Hujan berintensitas ringan diprediksi suhu udara mencapai 32 derajat celsius.
• Hujan Ringan Diprediksi Mengguguyur Cimahi Siang dan Malam Ini
Kelembaban udara yang rendah, yaitu 55 persen, angin yang akan berhembus ke tenggara berkecepatan cukup kencang, 19 kilometer perjam.
-
Musisi Purwakarta Ingin Punya Tempat Tunjukan Kreativitas, Gelar Inspirasi Musik untuk Pertama Kali
-
Pemda Jembrana Bali Belajar Promosi Pariwisa ke Purwakarta
-
Pertunjukan Air Mancur Sri Baduga di Situ Buleud Purwakarta Sabtu Ini Terancam Dihentikan Sementara
-
Lima Desa di Sukatani Purwakarta Rawan Longsor, Begini Kata Pak Camat
-
Dapur di Dua Rumah Milik Warga Sukatani Purwakarta Hancur Tertimpa Longsoran Tanah